Kyai Rokip (foto istimewa for kabarjateng) |
Informasinya pula, Muhammad Abdullah mendapat dukungan penuh dari salah satu kyai tersohor yang ada di Kabupaten Purworejo, yaitu Kyai Rokip selaku pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Ar - Rohman Kecamatan Loano. "Saya akan mendukung penuh Pak Abdullah yang mencalonkan diri jadi A2 Kabupaten Purworejo (calon wabup)," ungkap Kyai Rokip, Senin 25 Maret 2024.
Kembali
Kyai Rokip menegaskan, pihaknya mendukung penuh
bakal calon Wakil Bupati dari wilayah Utara Purworejo tersebut.
"Abdullah juga dari lembaga Diniyah, tentunya misalkan terkabul menjadi
Wakil Bupati, pastinya mengedepankan lembaga-lembaga Diniyah yang ada di
Kabupaten
Purworejo, khusus ya di wilayah Utara ini. Karena selama ini,
lembaga-lembaga Diniyah kesulitan untuk mengakses
terutama lembaga-lembaga Diniyah terpencil," tegas Kyai Rokip.(*/kj)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar