Bantuan pada Dua Kecamatan, Butuh dan Grabag
Aksi sosial dan kepedulian yang ditunjukkan GraVITAsi Kabupaten Purworejo |
Pantauan media ini di lapangan, bantuan disalurkan untuk dua wilayah kecamatan, yaitu Kecamatan Butuh dan Kecamatan Grabag. Dalam penyaluran bantuan dari GraVITAsi Purworejo, bersama dengan jajaran DPC PDI Perjuangan Kabupaten Purworejo dan juga jajaran Banteng Muda Indonesia (BMI) Kabupaten Purworejo.
Penyaluran bantuan banjir dari GraVITASI, dalam penyaluran bersama DPC PDIP dan BMI |
Warga desa yang mendapat bantuan dari GraVITAsi yaitu warga Desa Rowodadi dan Bendungan di Kecamatan Grabag, kemudian warga Desa Sidomulyo dan Rowodadi Kecamatan Butuh," imbuh Martin.
PEDULI : Martin Ariyanto mewakili Vita Ervina menyalurkan bantuan |
Sementara itu anggota DPRD Kabupaten Purworejo dari Fraksi PDI Perjuangan Erwin Sulistyani turut mendampingi saat penyaluran bantuan tersebut. "Ini merupakan aksi keoedulian kepada masarakat terdampak banjir di Kabupaten Purworejo.
Dalam pemantauan kami di lapangan, genangan banjir pada sejumlah
titik ada yang masuk ke dalam rumah dan menggenangi persawahan," beber Erwin Sulistyani.
"Tak sedikit aktivitas warga dalam mencari nafkah menjadi terganggu," imbuhnya yang juga bersama kader PDI Perjuangan Kecamatan Butuh Ernayati yang turun membantu dalam penyaluran bantuan terdampak banjir.
"Harapannya banjir bisa cepat surut biar masarakat bisa beraktivitas lagi. Kami turut prihatin atas kejadian musibah banjir ini. Semoga banruan dari Bu Vita Ervina dapat meringankan para korban banjir," kata Ernayati. (*)
reporter : ngabdiri koim
editor : tomo widodo
Tidak ada komentar:
Posting Komentar